Minggu, 18 Desember 2011

KETERKAITAN ANTARA BAHASA DAN DIALEK


             C. KETERKAITAN ANTARA BAHASA DAN DIALEK
Bahasa merupakan bagian dari kebudayaan yang salah satu fungsinya sebagai alat menyampaikan kebudayaan dari satu pihak ke pihak yang lain. Dalam kajian bahasa, akan dipelajari konsep verbal dan nonverbal. Konsep verbal mencakup dialeg (termasuk dalam dialegnya) dan konsep nonverbal mencakup body language (bahasa tubuh)
Dalam kamus besar bahasa indonesia dialeg adalah versi bahasa yang berbeda-beda menurut  pemakai. (misalnya bahasa daerah tertentu atau kurun waktu tertentu). Berdasarkan pengertiannya dialeg dibedakan sebagai berikut  ;
1.        Dialeg regional, cirri-cirinya dibatasi tempat. Misalnya dialeg melayu, manado.
2.        Dialeg social dipakai oleh kelompok social tertentu, misalnya dialeg wanita jepang.
3.    Dialeg Temporal adalah dialeg bahasa yang berbeda dari waktu ke waktu. Misalnya dialeg melayu kuno, melayu klasik dan modern

Tidak ada komentar:

Posting Komentar